Harga Wallpaper Dinding 3D

Anda merasa lelah harus mengganti cat tembok setiap 1 tahun sekali? Hal ini memang sesuatu yang wajar bahkan untuk bagian luar rumah mengalami masa penggantian cat lebih sering, padahal untuk melakukan make over setiap tahun membutuhkan dana yang tidak sedikit. Untuk itulah sekarang sudah banyak yang menggunakan wallpaper sebagai bahan untuk pelapis dinding, baik untuk di dalam maupun di luar rumah. Maka dari itu tidak heran jika banyak yang mencari harga wallpaper dinding 3d dan tidak perlu khawatir dengan harga setiap meter. Pasalnya sudah di pastikan akan mendapatkan harga termurah, namun apakah barang dalam kualitas prima ?

Harga Wallpaper Dinding 3DPertanyaan semacam ini memang bukan hal baru, pasalnya ada harga tentu ada kualitas. Itulah yang digunakan banyak orang sebagai patokan untuk mengukur sesuatu jika di bayarkan dengan uang, namun ada tidak perlu khawatir meskipun di klaim bisa memberikan harga wallpaper dinding 3d paling murah. Di tempat jual wallpaper tidak akan mengecewakan dalam segi kualitas, terbukti banyak pilihan bahan wallpaper yang bisa menjadi pilihan, mulai dari untuk bagian dalam rumah, bagian luar bahkan ada pula wallpaper yang bisa tahan api dan juga rayap.

Beberapa kualitas dan harga wallpaper dinding 3d

Berbagai jenis wallpaper memang tersedia sesuai dengan kebutuhan dari konsumen, dimana harga wallpaper dinding 3d bahan terbuat dari vynil paper lebih banyak digunakan dan bisa untuk di pasang kamar maupun ruangan dalam rumah. Terbuat dari bahan 50 persen kertas dan campuran plastic sehingga tidak akan basah jika terkena air untuk harga 236000/m2 blm termasuk onkos pasang Selain itu, jika terkena noda sangat mudah membersihkannya, lain halnya jika menggunakan bahan paper. Dimana memang terdapat banyak corak dan motif mengingat bahannya yang terbuat dari kertas murni, namun anda harus melakukan pengantian langsung jika terkena air atau mengelupas.

Harga Wallpaper Dinding 3DMemang jika menggunakan bahan paper 3D akan lebih hemat mengingat harganya jauh lebih murah dari bahan vynil. Namun jika berbicara ketahanan, lebih baik menggunakan bahan vynil yang bisa bertahan hingga lebih dari 5 tahun.

Berbeda jika ingin menempatkan wallpaper 3D di luar ruangan tidak bisa menggunakan bahan paper maupun vynil, melainkan menggunakan wallpaper dari bahan fiberglass weaves dan natural fibers. Dimana masing masing bahan mempunyai keunggulan masing masing, jika menggunakan fiberglass weaves karena terbuat dari fiberglass yang ditenun maka tidak akan mudah terkena rayab, api dan anti air. Sangat cocok untuk dipasang pada rumah bagian luar, baik untuk dijadikan pemanis pada lapisan dinding namun juga bisa melindungi dari penghuninya sekaligus.

Sedangkan untuk natural fibers, terbuat dari bahan serat daun, bambu serta kelapa. Maka akan terkesan timbul, sehingga sangat cocok untuk background tanam, air mancur serta kolam ikan. Wallpaper jenis ini tepat sekali jika digunakan untuk memaniskan tanam di dalam maupun luar rumah, tanpa banyak perawatan dan bisa bertahan hingga lebih dari 10 tahun dengan cacatan menggunakan lem perekat super kerat.

Namun penggunaan wallpaper 3D di rasa kurang tepat untuk ruangan paling rentan dengan api yaitu dapur, hal tersebut bisa anda patahkan. Pasalnya ada jenis wallpaper 3D sangat cocok untuk melindungi tempat memasak atau bisa menggunakan wallpaper jenis heavy duty paper akan mempercantik tampilan dapur. Bahkan jika di pasang dekat kompor sekalipun, karena bahan ini menggunakan bahan bubuk kayu dan katun. Sangat lembut, bahkan jika kotor anda bisa mencucinya dan menempelkannya kembali. Namun untuk wallpaper jenis ini jika ingin tahan lama lebih baik saat menempelkannya diberikan lapisan linen.

Sudah tahu bukan ? jika bahan wallpaper sangat beraneka ragam dan sesuai dengan kebutuhan rumah tangga. Dimana harga wallpaper dinding 3d bisa menyediakan segala jenisnya, dalam berbagai corak dan dalam berbagai ukuran panjang.